wisedameapp – San Marino yang juga dikenal sebagai Republik San Marino yang paling damai. Merupakan bagian penting dari perkonomian negara mikro tersebut. Negara republik tertua yang dikelilingi oleh Italia ini disahkan menajdi sebuah negara pada tahun 1600-an. San Marino hanya memiliki luas sekitar 61 kilometer persegi, jadi tidak heran negara ini termasuk ke daftar negara terkecil di dunia pada urutan ke-5. Tetapi mesikupn negara ini masuk daftar negara terkecil di dunia, San Marino mampunyai pemandangan yang snaat menakjubkan. Sekitar 60 ribu wisatawan dari luar berkunjung ke San Marino setiap tahunnya hanya untuk menikmati pemandangan yang indah di Negara ini. Jadi jika kalian ingin berkinjung ke negara ini berikut tempat-tempat yang indah di San Marino.
Piazza della Liberta
Setia negara tentunya mempunyai tradisi masing-masing. Negara San marino sendiri mempunyai tradisi yaitu pergantian upacara penjaga dengan Guardie yang di laksanakan di Rocca. The Guardie terkenal kerana seragam hijau dan top pompom merahnya, pergantian penjaga ini dilakukan setiap jam di siang hari di musim panas. Setalah menonton tradisi yang berada di Rocca tersebut kalian dapat berjalan ke Piazza della Liberta yang dipenuhi wisatawan lokal maupun turis. Di Pizzs della Liberta kalain dapat menemukan banyak kafe, restoran yang menjual barang-barang terkenal di San Marino. Bila kalian berlibur ke San Marino ingin menikmati suasana bersantai bersama keluarga makan Piazza della Liberta merupakan pilihan yang pas.
Gunung Titano
Berbeda dengan Piazza della Liberta yang nuansanya untuk bersantai bersama keluarga. Gunung Titano merupakan objek wisata yang berada di Gunung ini menjadi tempat favorit para wisatwan yang berkunjung ke negara San Marino. Pada puncak Gunung Titano kalian dapat menikmati pemandangan yang indah membentang Laut Adriatik sampai pantai Dalmatian. Di Gunung Titano kalian dapat menemukan kastil tiga menara yang sudah kita bahas diatas yaitu Rocca Guaita dan Torre Cesta. Setelah wisata naik ke puncak gunung yang melelahkan, wisatawan dapat membeli minuman ataupun makanan yang berada di bagian bawah kastil. Bagi para wisatawan yang tertarik ingin berkunjung ke Gunung Titano ini jangan lupa untuk memakai jaket yang tebal, karena di Gunung ini kalian bisa-bisa angin jika tidak memakai jeket.
Palazzo Pubblico
Palazzo Pubblico merupakan tempat wisata di San Marino, balai kota resmi yang dikenal dengan gaya bangunan Gotik dan fasadnya. Bangunan Palazzo Pubblico ini dibangun dari bebatuan yang berasala dari Gunung Titano pada sekitar tahun 1800. Karena Palazzo Pubblico merupakan balai kota, maka banyak acara dan upacara pemerintahan yang diadakan disini. Wisatawan dapat melihat menara jam persegi dan benteng-benteng yang indah saat berkunjung ke tempat ini, wisatawan juga dapat menaiki tangga yang menuju ke arah menara atas bangunan Palazzo Pubblico. Jadi wisatwan dapat menikmati pemandangan indah San marino dari atasa menara bangunan Palazzo Pubblico.
Basilica
Basilica merupakan tempat wisata di San Marino dengan bangunan klasik yang dibangun pada abad ke-4 lalu di dirikan menjadi sebuah bangunan klasik yang bergaya basilika klasik. Memiliki interior dengan lorong panjang, altar tinggi dan terdapat guci yang berisi peninggalan St. Marinus yang telah ditinggalkan di abad ke-4 dalam bangunan klasik ini kalian juga dapat menemukan berjajar-jajar altar yang terdapat lukisan dan patung diatasnya. Tempat ini juga menjadi tempat terfavorit untuk wisatawan berlibur.